Membuat Link New Tab Menggunakan HTML

Membuat Link New Tab Menggunakan HTML - Selamat malam saudara-saudaraku sekalian dimanapun kamu berada, semoga di malam yang cadas ini karena sambil nulis artikel ini suara vokalis Edane menggema di telinga saya. hehehe...

Membuat Link New Tab Menggunakan HTML
Membuat Link New Tab Menggunakan HTML

Okey, pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tentang bagaimana cara membuat sebuah link yang menggunakan HTML dengan syntak New Tab pada browser kesayangan kamu. Dengan memanfaatkan syntak "_blank", kita sudah bisa membuat link new tab tersebut.

Ini contohnya :
<html>
<head>
<title>Link New Tab Pada Browser</title>
</head>
<body>
<p>Klik link dibawah ini dan lihat perbedaannya : </p>
<a href="klik.html">Klik Disini</a><br>
<a href="klik.html" target="_blank">Klik Disini</a> (tab baru)
</body>
</html>

Jika ingin mempraktekkannya, salin script diatas kemudian tempel di sebuah file HTML dengan nama klik.html. Semoga bermanfaat ya... :)

4 komentar:

  1. Mksh infonya gan, sngt brmanfaat bgi saya yg msh newbie,,

    ReplyDelete
  2. wah, disini banyak tutor tentang web building yak.. lanjutkan gann..

    ReplyDelete